"ASI terdiri dari berbagai komponen gizi dan non gizi. Komposisi ASI tidak sama selama periode menyusui, pada akhir menyusui kadar lemak 4-5 kali dan kadar protein 1,5 kali lebih tinggi daripada awal menyusui. Juga terjadi variasi dari hari ke hari selama periode laktasi. Keberhasilan laktasi dipengaruhi oleh kondisi sebelum dan saat kehamilan. Kondisi sebelum kehamilan ditentukan oleh perkemba…
Sebagai penghasil kelapa sawit terbesar di dunia, Indonesia berpotensi menghasilkan limbah sawit yang sangat besar dan dapat menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan yaitu timbulnya pencemaran lingkungan akibat limbah cair yang dibuang. Pencemaran disebabkan oleh adanya kandungan bahan organik yang tinggi dalam limbah kelapa sawit. Salah satu cara untuk mengetahui beban pencemaran pada ai…
Fasilitas pelayanan kesehatan yang jumlahnya semakin berkembang, sehingga akan berpotensi terjadinya pencemaran terhadap lingkungan hidup atau berpotensi menyebabkan terjadinya infeksi nosokomial (HAIs = Healthcare Associated Infection) jika pengelolaan limbah B3 di fasyankes dalam hal ini yaitu limbah medis padat/infeksius tidak dilakukan pengelolaan sesuai dengan standar regulasi yang b…
Buku ini berisi tentang pneumonia pada balita, konsep teori pencegahan pneumonia, pencegahan primer pneumonia pada balita di keluarga, penutup
Perkembangan industri tekstil yang sangat cepat menjadikan pengolahan limbah tekstil menjadi hal yang perlu diperhatikan. Limbah utama dari industri tekstil adalah limbah zat warna.Salah satu zat warna yang sering digunakan ialah Methylene Blue karena ekonomis dan mudah diperoleh. Namun karena sifatnya yang sulit terurai secara alami, maka perlu dilakukan pengolahan untuk mengurangi dampaknya p…
Kejadian stres pada postpartum termasuk merupakan fenomena gunung es yang sulit dideteksi. Karena gejala yang ditimbulkan tidak terlalu berat seringkali orang mengabaikan atau tidak menyadari bahwa dia sedang mengalami kejadian postpartum blues dan menganggap bahwa itu merupakan hal yang wajar karena kelelahan pasca persalinan, padahal kejadian ini jika diabaikan dan tidak ditangani dapat berub…
Rumah merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia di samping pangan, sandang, pendidikan dan kesehatan. Rumah berfungsi sebagai pelindung terhadap gangguan alam/cuaca dan makhluk lainnya, rumah juga memiliki peran sosial budaya sebagai pusat pendidikan keluarga, persemaian budaya dan nilai kehidupan, penyiapan generasi muda, dan sebagai manifestasi jati diri. Pentingnya penyediaan rumah sebaga…
Perkembangan kajian kesehatan masyarakat dewasa ini terus mengalami perubahan seiring dengan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Buku ini berfokus pada disiplin ilmu kesehatan lingkungan sebagai bagian dari kesehatan masyarakat yang mengkaji tentang penerapan Hygiene & Sanitasi dalam Adaptasi New Normal di Tempat Wisata yang disajikan melalui perspektif Kesehatan Lingkungan. Buku Hygiene …
Buku ini berisi tentang pendahuluan, konsep terapi kelompok terapeutik, terapi kelompok terapeutik ibu hamil, terapi kelompok terapeutik bayi 0-6 bulan, terapi kelompok terapeutiknbayi 6-12 bulan, terapi kelompok terapeutik bayi 12-18bulan , terapi kelompok terapeutik kanak kanak, terapi kelompok terapeutik (TKT) anak prasekolah
Sebagaimana laporan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan pada tahun 2020, timbunan sampah di negeri ini mencapai 67,8 ton per tahun. Angka ini diperkirakan masih akan terus meningkat seiring pertumbuhan penduduk. Lalu, apa yang harus dilakukan? Hal yang paling mendasar ialah memunculkan kesadaran dalam diri masyarakat untuk melakukan prinsip 4R, yaitu reduce (mengurangi penumpukan sampa…