Penyakit tular vektor saat ini masih menjadi masalah kesehatan yang serius. Penyakit-penyakit diare, DBD, Filariasis, malaria dan tular vektor lain masih cukup tinggi terjadi di Indonesia. Berbagai jenis vektor berkembang biak pada daerah tropis termasuk Indonesia. Selain itu penyakit-penyakit zoonosis juga dapat menimbulkan masalah tersendiri karena dapat menular dari hewan ke manusia, baik ya…