Buku ini cukup kompleks membahas sebuah kebijakan. Mulai dari asal usul sebuah kebijakan secara struktural dan kebijakan secara kultural, jika secara structural penuh dengan target serta terukur, secara kultural dapat dengan lapang dilakukan dengan tulus tanpa tekanan (senang melakukan). Kedua hal tersebut, tentu telah dijawab dengan sebuah latar serta masalah-masalah yang di lingkungan kita se…