Buku ajar Analisis Risiko Kesehatan Lingkungan Kegiatan Pertambangan dan Industri di Kawasan Deforestasi Tropika Lembap dapat menjadi arahan pembelajaran yang mengarah pada pelaksanaan Kurikulum 2021 dalam Prodi Kesehatan Masyarakat dan secara khusus Peminatan Kesehatan Lingkungan. Mahasiswa dengan mempelajari ARKL mampu memecahkan kajian risiko baik penyakit infeksi maupun noninfeksi sehingga …
Manajemen risiko sangat penting bagi keberadaan suatu kegiatan maupun usaha. Apabila terjadi sebuah kejadian yang tidak diinginkan seperti kecelakaan kerja, kerusakan, kerugian dalam perusahaan akan dapat mengganggu keberlangsungan suatu kegiatan atau usaha tersebut. Manajemen risiko merupakan alat untuk melindungi perusahaan dari setiap kemungkinan buruk yang merugikan dan tidak diinginkan.
Buku ini berisi tentang kata pengantar, daftar isi, pendahuluan, konsep teori kanker pada anak, aplikasi teori keperawatan dan teori perkembangan dalam keperawatan anak dengan penyakit kronis pada anak dengan pendekatan berbasis jurnal, telaah jurnal, penutup
Buku ini berisi materi tentang asuhan kebidanan pada remaja dan perimenopause berupa teori dan praktik berdasarkan evidence based. Materi-materi disajikan dengan menghimpun pokok bahasan yang relevan sesuai dengan kurikulum pada Program Studi Sarjana Kebidanan dan dilengkapi dengan latihan soal berupa kasus untuk memudahkan mahasiswa dalam memahami materi sebagai upaya untuk persiapan uji kompe…
Buku ini berisi tentang, pendahuluan, jenis jenis pengolahan air limbah, proses pengolahan air limbah, teknologi terkini dalam pengolahan air limbah, implikasi pengolahan air limbah, tantangan dan peluang pengolahan air limbah di masa mendatang, kesimpulan.
Pangan secara umum bersifat mudah rusak (perishable), karena kadar air yang terkandung di dalamnya sebagai faktor utama penyebab kerusakan pangan itu sendiri. Semakin tinggi kadar air suatu pangan, akan semakin besar kemungkinan kerusakannya baik sebagai akibat aktivitas biologis internal (metabolisme) maupun masuknya mikroba perusak. Untuk mengontrol kerusakan kita harus membuat kondisi yang d…
Kegiatan pengukuran radiasi adalah proses mengaitkan kegiatan mengukur secara empirik dan objektif pada sifat-sifat radiasi sehingga angka yang diperoleh dapat menggambarkan dengan jelas mengenai jenis dan energi radiasinya. Pada umumnya, hasil dari suatu pengukuran radiasi dapat dikerjakan dengan menggunakan alat ukur radiasi yang handal. Pengukuran radiasi menggunakan beberapa langkah penting…
Buku ini berisi tentang prakata, daftar isi,konsep konsep asuhan keperawatan, kejang pada anak cerebral palsy, manajemen kejang pada anak penderita celebral palsy
iapa sih disini yang ga kenal menstruasi?? Yups!! Menstruasi merupakan proses meluruhnya dinding rahim akibat tidak adanya pembuahan sel telur oleh sperma yang ditandai dengan keluarnya darah dari vagina setiap bulan. Namun, kadang kala menstruasi sering dijumpai dengan beberapa keluhan, salah satunya dismenore. Dismenore merupakan keluhan menstruasi yang ditandai dengan nyeri pinggul dan keram…
Buku ini memiliki bahasan utama terkait peraturan yang menaungi kesehatan. Selain itu, buku yang Anda pegang ini juga membahas isu-isu yang terjadi dalam dunia kesehatan, seperti malapraktik medis dan permasalahan kode etik kesehatan di masyarakat. Penulis berharap buku ini dapat bermanfaat secara luas baik bagi masyarakat maupun akademisi yang menekuni bidang hukum kesehatan.